Kementerian Keuangan hari ini mulai memproses penyaluran Tunjangan Hari Raya (THR) untuk Pegawai Negeri Sipil | PT Rifan Financindo Berjangka
"Ada sekitar 13.500 satker yang punya dana gaji pegawai. Sudah 90 persen menyerahkan SPM, mulai dari tadi pagi sudah menyerahkan dan sudah diproses di KPPN (Kantor Pelayanan Pembendaharaan Negara)," jelasnya.
Marwanto menambahkan, alokasi penyaluran THR umumnya cukup besar pada hari pertama penyaluran. Umumnya, sekitar 70 persen dari total anggaran cair pada hari pertama.
"Untuk hari-hari pertama biasanya besar, di atas 70 persen dari total anggaran. Tapi kan baru 90 persen yang mengajukan, dari situ lebih dari 70 persen yang sudah cair. Besok angkanya yah," tandasnya.
Kalau angkanya (yang telah disalurkan) saya belum punya, tapi sudah 90 persen dari satker sudah mengajukan SPM," ujar Direktur Jenderal Pembendaharaan Kementerian Keuangan Marwanto di Gedung DPR-MPR, Jakarta, Senin (4/6).
Marwanto mengatakan, tidak semua satker membiayai gaji secara langsung, ada beberapa satker masih mengambil dana dari pemerintah pusat. Namun demikian, 13.500 satker yang memiliki porsi gaji sudah mengajukan SPM.
Kementerian Keuangan hari ini mulai memproses penyaluran Tunjangan Hari Raya (THR) untuk Pegawai Negeri Sipil atau PNS. Sebanyak 90 persen satuan kerja di daerah sudah mulai mengajukan Surat Perintah Membayar (SPM) kepada Kementerian Keuangan.
70% Anggaran THR PNS Sudah Cair di Awal Juni | PT Rifan Financindo Berjangka
Dia bilang, 90% dari 13.500 satker yang mengajukan SPM sudah diproses pencairannya di Kantor Pelayanan Perbendaharaan Negara (KPPN).
"Sudah 90% dari satker sudah mengajukan SPM. Tidak semua satker itu membiayai gaji secara langsung tapi kan yang diambil dari pusat, ada sekitar 13.500 satker yang punya dana gaji pegawai sudah 90% menyerahkan SPM, mulai dari tadi pagi sudah menyerahkan dan sudah diproses di KPPN," tutup dia.
Untuk hari-hari pertama biasanya besar, di atas 70% dari total anggaran, tapi kan baru 90% yang mengajukan, dari situ lebih dari 70% yang sudah cair. Besok angkanya yah," kata Marwanto di gedung DPR, Jakarta, Senin (4/6/2018).
Marwanto menyebut, dari 25.000 satuan kerja (satker), yang mengurusi soal THR dan gaji pegawai ada sekitar 13.500. Dari total itu sudah 90% yang mengajukan surat perintah pembayaran (SPM).
Dirjen Perbendaharaan Kementerian Keuangan Marwanto Harjowiryono mengungkapkan, biasanya 70% anggaran tunjangan hari raya (THR) untuk PNS cair di hari pertama atau awal bulan Juni.
Pemerintah menetapkan pencairan THR PNS dilakukan paling lambat H-14 Lebaran, anggaran yang ditetapkan sebesar Rp 17,88 triliun dari total anggaran THR dan gaji ke-13 sebesar Rp 35,76 triliun.
THR PNS Pemprov Mulai Dicairkan Hari Ini | PT Rifan Financindo Berjangka
"THR TPP belum ada kepastian, kita menunggu saja. Mudah-mudahan minggu ini ada kejelasan karena akan dirapatkan," katanya.
Pihkanya mengeluarkan anggaran sebesar Rp 20.485.948.763 untuk membayar THR bagi sekitar 5000 ASN di lingkungan Pemprov Babel.
"THR TPP kalau memang dibayarkan angkanya sekitar Rp 15,5 miliar," katanya.
Sedangkan untuk tenaga honorer, pihaknya masih menunggu peraturan gubernur untuk pencairannya.
"Kalau honorer masih nunggu pergub dulu yang buat BKD, untuk hari ini baru THR PNS," katanya.
Kepala Bidang Perbendaharaan Badan Keuangan Provinsi Kepulauan Bangka Belitung, Yizhar Octavian mengatakan pihaknya sudah mulai menyalurkan Tunjangan Hari Raya (THR) bagi para Aparatur Sipil Negara di lingkungan Pemprov Babel mulai Senin, (4/6/2018).
"THR PNS hari ini tanggal 4 sudah mulai jalan, yang baru kita bayarkan THR nya baru berupa gaji, karena tunjangan kinerjanya belum ada arahan," kata Yizhar, Senin (4/6/2018).
Rifan Financindo Berjangka