Penjualan Honda Gold Wing di Indonesia mencatat hasil cukup baik | PT Rifan Financindo Berjangka
Jadi benar-benar untuk mereka yang hobi dengan motor dan juga Gold Wing-nya itu sendiri," kata Thomas. Wilayah DKI Jakarta dan Tangerang, menurut pengakuan Head of Marketing PT Wahana Makmur Sejati (WMS) Ario, sudah ada lima konsumen yang telah membeli Gold Wing.
"Semuanya beli tunai dan baru dua unit dikirim dan sisanya sekitar September atau Oktober 2018," ujar Ario di Jakarta belum lama ini.
Penjualan Honda Gold Wing di Indonesia mencatat hasil cukup baik. Hanya dalam kurun sekira satu bulan, sejak meluncur di IIMS 2018 silam, Gold Wing sudah terjual 21 unit. Padahal jika dilihat secara harga, Gold Wing punya banderol yang cukup mahal, yakni mencapai Rp 1,01 miliar on the road DKI Jakarta.
"Pengiriman ke konsumen baru tiga unit, kita harapkan bisa ke kirim semuanya pada kuartal ketiga tahun ini," ujar Direktur Pemasaran PT Astra Honda Motor (AHM) Thomas Wijaya di kawasan Jakarta Selatan, Jumat (25/5/2018) malam.
Secara penjualan, menurut Thomas Gold Wing tidak ditargetkan harus terjual berapa unit per bulan atau per tahun. Motor termahal Honda di Indonesia itu dijual berdasarkan pemesanan konsumen.
Pesan Honda PCX 150 untuk Mudik, Siap-siap Kecewa | PT Rifan Financindo Berjangka
"Kami masih mempelajari bagaimana meningkatkan itu. Kami mohon maaf kepada konsumen yang ingin Lebaran dengan PCX. Kalau baru inden di bulan Mei ini, mungkin baru dapatnya setelah Lebaran," tuturnya.
Oleh karena itu, konsumen yang hendak membeli PCX terbaru tidak bisa mendapatkannya sebelum Hari Raya Idul Fitri.
"Iya, sebulan sampai sebulan setengah PCX rata-rata indennya, karena, di Lebaran ini kan produksinya lagi turun, setengah bulan kerja kalau Lebaran. Jadi, diler memprediksi akan lebih panjang (indennya),” ujar Thomas di Jakarta, Senin, 28 Mei 2018.
Direktur Pemasaran AHM Thomas Wijaya mengatakan, inden PCX memang cukup panjang saat ini.
Namun, jika Anda ingin membeli Honda PCX 150 buatan PT Astra Honda Motor, jangan harap akan cepat dapat unitnya. Sebab, indennya kini mencapai lebih dari satu bulan.
Sudah bukan jadi rahasia lagi, jika kebutuhan akan sepeda motor jelang Lebaran meningkat drastis. Penyebabnya, banyak orang yang ingin menggunakan motor baru di Hari Raya untuk pulang ke kampung halaman.
Honda Masih Jual CBR250RR Produksi 2017 | PT Rifan Financindo Berjangka
Sejak awal tahun ini AHM juga ternyata telah memangkas produksi motor sport fairing berkubikasi mesin 250 cc itu. Faktor penyebabnya, yak kondisi pasar yang belum menguntungkan buat kelas itu dalam empat bulan pertama tahun ini.
Johannes Loman, Executive Vice President Director PT Astra Honda Motor (AHM) juga membenarkan kondisi itu. Dia juga bilang stok sudah sangat tipis dan mungkin tidak semua diler punya CBR250RR produksi 2017. “Saya rasa sangat terbatas sekali unitnya.
Karena sekarang kita fokus menjual yang produksi 2018,” ucap Loman ketika berbincang dengan KOMPAS.com di kawasan Jakarta Selatan akhir pekan lalu.
Mengacu data Asosiasi Industri Sepeda Motor Indonesia (AISI) penjualan CBR250RR periode Januari-April 2018 baru terjual 1.121 unit atau menurun 72,92 persen jika dibandingkan tahun lalu di periode yang sama yang tembus 4.141 unit.
Salah seorang tenaga penjual Honda di Jakarta Fair Kemayoran 2018, masih menawarkan CBR250RR produksi 2017. Bahkan konsumen yang membeli diberikan diskon cukup menarik, yaitu diskon hingga Rp 5,6 juta.
Ketika dikonfirmasi ke Main Dealer sepeda motor Honda Jakarta-Tangerang, PT Wahana Makmur Sejati (WMS), Head of Marketing Wahana Ario mengatakan bahwa secara unit memang masih ada tetapi tidak banyak.
“Kurang lebih ada 50 unit lagi yang produksi 2017. Kita juga sediakan diskon bagi konsumen yang ingin membelinya, dan ada program juga beli Vario kalau beruntung dapat undian bisa dapat CBR250RR itu,” ujar Ario belum lama ini di kawasan Jakarta Selatan.