Kepolisian telah memberlakukan sistem satu arah atau one way traffic di tol Jakarta- Cikampek (Japek) dan tol Cikopo-Palimanan | PT Rifan Financindo Berjangka
Arsal mengimbau pengendara yang akan mengarah ke Cikampek tidak melalui tol Jakarta-Cikampek, tetapi via jalan arteri Pantura atau jalan alternatif lainnya. “Akan diarahkan lewat jalan arteri terlebih dahulu,” kata Arsal.
Arus lalu lintas pun tampak relatif lancar dari arah Cikampek, Cikopo, Purwakarta, Palimanan, Cirebon dan daerah-daerah di Jawa Tengah dan Jawa Timur ke arah barat (Jakarta). Sementara itu, Jalan Tol Cikopo–Palimanan, atau disingkat dengan Tol Cipali juga sudah diberlakukan rekayasa lalu lintas one way dimulai dari Gerbang Tol Palimanan. Tol Cipali yang membentang sepanjang 116 kilometer menghubungkan daerah Cikopo, Purwakarta dengan Palimanan, Cirebon, Jawa Barat one way ke arah Jakarta.
Tol Cipali merupakan kelanjutan dari Jalan Tol Jakarta–Cikampek yang menghubungkan dengan Jalan Tol Palimanan–Kanci. Wakil Posko Operasi Ketupat 2018 AKBP Muhammad Arsal Sahban di Kantor NTMC Polri, Jakarta, Rabu, mengatakan polisi telah mengantisipasi kendaraan yang menuju Jawa Tengah untuk keluar di gerbang tol Cikarang Barat dan diarahkan ke Karawang lewat Pantura.
Kepolisian telah memberlakukan sistem satu arah atau one way traffic di tol Jakarta- Cikampek (Japek) dan tol Cikopo-Palimanan (Cipali) arah menuju Jakarta untuk mengantisipasi puncak arus balik yang diprediksi terjadi pada Rabu (20/6/2018). Dari pantauan CCTV NTMC Polri pukul 16.28 WIB, sebagian kendaraan di tol Japek ruas Kerawang Barat kilometer 47+200 dialihkan pindah jalur melalui medan jalan oleh mobil patroli jalan raya.
Nantinya, kedua jalur di Tol Cikopo-Palimanan (mulai dari pintu tol Palimanan) hingga Tol Jakarta-Cikampek (ruas Gerbang Tol Cikarang Utama) digunakan untuk kendaraan yang mengarah ke Jakarta.
Rekayasa Lalin Tol Jakarta-Cikampek, Ada Penerapan One Way dan Contraflow di Titik Ini | PT Rifan Financindo Berjangka
Cikarang Utama - Halim KM 03 diberlakukan lajur contraflow di lajur kanan, agar tertib di antrian," jelas akun itu.
"Hati-hati di Jatiwaringin KM 03 - Cikarang Utama, ada lajur Contraflow arah Jakarta di lajur kanan," pungkas akun tersebut.
Cikarang Utama-Cikampek ditutup sementara diberlakukan one way. Prioritas arus balik dari Cipali - Cikarang Utama. Gunakan jalur arteri," demikian tertulis di akun PTJASAMARGA, Rabu (20/6/2018).
Rekayasa satu arah di Tol Jakarta Cikampek pun berakhir di Gerbang Cikarang Utama. Rekayasa pun dilanjutkan dengan penerapan contraflow yang diberlakukan dari Cikarang Utama menuju pintu Halim dan Jatiwaringin.
Arus balik Idul Fitri diprediksi akan terjadi malam ini. Kepadatan kendaraan yang hendak memasuki Jakarta sudah terlihat di beberapa titik. Bahkan beberaoa jalur tol Jakarta-Cikampek diberlakukan rekayasa lalu lintas satu arah (one way) dan contraflow.
Dikutip dari akun Twitter resmi Jasa Marga, arus lalu lintas di Tol Cikampek masih padat. Jalur Tol Cikarang Utama-Cikampek diberlakukan satu arah untuk memprioritaskan arus kendaraan dari Tol Cipali.
One Way Arus Balik di Cipali, Dawuan Macet 19 Km | PT Rifan Financindo Berjangka
Sebelumnya, pihak kepolisian lebih dulu memberlakukan sistem one way dari tol Cipali hingga gerbang tol Cikarang Utama. Kemudian, polisi memperpanjang dengan memberlakukan sistem tersebut dari tol Brebes menuju gerbang tol Palimanan.
"Saat ini juga sedang persiapan untuk one way traffic dari Brexit (di KM 268) dan akan menyambung ke GT Palimanan. Diperkirakan jam 19.30 WIB sudah dapat dimulai," terang Wakaposko Operasi Ketupat AKBP Arsal Sahban kepada detikcom pada pukul 19.24 WIB.
Sampai pukul berapa kondisional. Namun jika malam sudah terurai akan dinormalkan kembali tergantung arus balik ke Jakartanya," jelasnya.
Sistem one way ini diberlakukan di ruas tol Cipali KM 237 sampai Palimanan. Kemudian dari Palimanan KM 188 sampai Cikopo, lalu dari Cikampek KM 72 hingga Halim KM 3.
Aldo menambahkan kemacetan itu disebabkan oleh kepadatan volume kendaraan. Pemberlakuan sistem one way ini dimulai sejak pukul 20.00 WIB dan sifatnya kondisional.
Sistem satu arah menuju Jakarta dari Tol Brebes, Cikopo-Palimanan (Cipali) diberlakukan hingga gerbang Tol Halim untuk mengurai macet. Meski begitu, kemacetan di Dawuan dan Cikarang Utama tak terhindarkan.
"Jalur utama kepadatan dari Dawuan di KM 63 sampai KM 44, lalu padat di Cikarang Utama KM 30 sampai KM 28," kata petugas informasi PT Jasa Marga Aldo saat dihubungi, Rabu (20/6/2018).